Minggu, 16 Juni 2013

ALAT PERAGA MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA

Diagram Venn



Diagram Venn pertama kali diketemukan oleh John Venn, seorang ahli matematika dari Inggris yang hidup pada tahun 1834–1923. Dalam diagram Venn, himpunan semesta dinyatakan dengan daerah persegi panjang, sedangkan himpunan lain dalam semesta pembicaraan dinyatakan dengan kurva mulus tertutup sederhana dan noktah-noktah untuk menyatakan anggotanya.
Agar kalian dapat memahami cara menyajikan himpunan dalam diagram Venn, pelajari uraian berikut.
Diketahui:            
S = {0, 1, 2, 3, 4, ..., 9};
P = {0, 1, 2, 3, 4}
Q = {2,4,5, 6, 7}

Himpunan S = {0, 1, 2, 3, 4, ..., 9} adalah himpunan semesta (semesta pembicaraan). Dalam diagram Venn, himpunan semesta dinotasikan dengan S berada di pojok kiri.







Tidak ada komentar:

Posting Komentar